Latest Posts

61 SMK di NTB Masuk Usulan Program Revitalisasi Tahun Ini, Anggarannya Tembus Rp183 Miliar

FOTO: Kepala Bidang Pembinaan SMK Dikpora NTB, Supriadi. Mataram-Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (Dikpora) NTB mengusulkan, sebanyak 61 SMK untuk mendapatkan program revitalisasi pada tahun anggaran 2026. Puluhan sekolah tersebut berpeluang mendapatkan kucuran dana rehabilitasi dari pemerintah pusat guna meningkatkan kualitas fasilitas pendidikan. Kepala Bidang Pembinaan SMK Dikpora NTB, Supriadi mengungkapkan, usulan tersebut telah disampaikan...
Read more

Tak Tertib, Siswa SMAN 6 Mataram Bakal Dibina di Kebun Bina Karakter dan Program Ekstra Kulikuler

FOTO: Moh Ridwan. NTBTerkini.id, Mataram- SMAN 6 Mataram mengambil langkah inovatif dalam implementasi pendidikan karakter bagi siswa-siswinya. Salah satunya sanksi berupa skorsing bagi siswa yang tidak tertib. Kini hal itu diubah dengan hukuman yang berfokus pada pembinaan melalui aktivitas langsung dan edukatif, yakni dengan metode “Kebun Bina Karakter”. Jadi selama periode hukuman, siswa tidak tertib...
Read more

SMAN 1 Mataram Borong Medali OSM 2025

Foto: SMAN 1 Mataram (Smansa). NTBTerkini.id, Mataram- SMAN 1 Mataram (Smansa) sukses menunjukkan dominasinya dalam ajang Olimpiade Sains Madrasah (OSM) 2025 yang diselenggarakan oleh Pusat Olimpiade Sains Indonesia (POSI), bekerja sama dengan Kemenag Wilayah NTB. Dalam ajang ini, memborong tiga medali sekaligus. Fadhil menjadi penyumbang medali emas di bidang Kimia Terintegrasi. Prestasi ini menjadi bukti...
Read more

SMKN 1 Selong Komitmen Perkuat TEFA Lewat Regulasi dan Integrasi Kurikulum

SMKN 1 Selong, Lombok Timur (Lotim). NTBTerkini.id, Lotim – Program Teaching Factory (TEFA) sebagai model pembelajaran berbasis produksi dan jasa di SMKN 1 Selong, Lombok Timur (Lotim) terus diperkuat, didorong oleh komitmen strategis pimpinan sekolah dan kolaborasi dengan Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI). Keberlangsungan TEFA dijamin melalui dukungan kebijakan internal yang ketat dan integrasi...
Read more

SMAN 1 Pringgarata Juara 2 Festival Literasi Loteng 2025

Siswa SMAN 1 Pringgarata, Lombok Tengah (Loteng) kelas XI-2 menerima penghargaan sebagai juara 2 Festival Literasi Loteng 2025. NTBTerkini.id, Loteng – SMAN 1 Pringgarata kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat. Sekolah ini berhasil meraih Juara 2 dalam Festival Literasi Lombok Tengah (Loteng) 2025 yang diselenggarakan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Loteng. Prestasi tersebut dipersembahkan oleh...
Read more

Diresmikan, Tugu Tapal Batas Sengkerang-Mujur Hasil KKN Mahasiswa Undikma Tuai Pujian

Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 55 Mahasiswa Universitas Pendidikan Mandalika (Undikma) di Desa Sengkerang, Praya Timur, Lombok Tengah (Loteng), saat merampungkan tugu tapal batas. NTBTerkini.id, Loteng- Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 55 Mahasiswa Universitas Pendidikan Mandalika (Undikma) di Desa Sengkerang, Praya Timur, Lombok Tengah (Loteng) kian menunjukan hasil yang membanggakan. Salah satu bukti, yakni...
Read more

Komitmen Lahirkan Lulusan Berdaya Saing Global, SMKN 1 Bayan Perkuat Strategi Link and Match

(Kiri) Kepala SMKN 1 Bayan, Andi Munif, saat kegiatan APHP dan TEI dengan DUDI, yang diselenggarakan, bulan Oktober lalu. NTBTerkini.id, KLU- SMKN 1 Bayan, Kabupaten Lombok Utara (KLU), memperkuat komitmennya dalam menghasilkan sumber daya manusia (SDM) yang kompeten dan berdaya saing global melalui strategi ‘Link and Match’ mendalam dengan Industri dan Dunia Kerja (IDUKA). Pendekatan...
Read more

Lulusan SMAN 3 Selong Lanjut Perguruan Tinggi Melonjak

Kepala SMAN 3 Selong, Syawalul Fitri. NTBTerkini.id, Lotim – SMAN 3 Selong, Lombok Timur (Lotim) mengklaim adanya peningkatan signifikan pada jumlah lulusan yang melanjutkan studi ke jenjang perguruan tinggi. Peningkatan ini disebut sebagai bukti nyata komitmen sekolah dalam memberikan kualitas pembelajaran terbaik. Kepala SMAN 3 Selong, Syawalul Fitri mengungkapkan, persentase siswa yang melanjutkan studinya ke...
Read more

SMKN 3 Selong Gaet Empat Industri Baru, Total Jadi 25 Mitra Kerja

Workshop Penyelarasan antar SMK dengan Mitra Dunia kerja SMK PK Skema Pembelajaran Mendalam SMK Negeri 3 Selong, Selasa (25/10/2025). NTBTerkini.id, Lotim- SMKN 3 Selong, Lombok Timur (Lotim) terus memprioritaskan penguatan kerja sama dengan dunia usaha dan dunia industri (DUDI) guna mensinkronkan kurikulum dan meningkatkan kualitas lulusan. Kepala SMKN 3 Selong, Ruslan menuturkan, hingga tahun ini,...
Read more

Trending News

Editor's Picks

SDN 1 Pemongkong Langganan Banjir

FOTO: Beginilah kondisi SDN 1 Pemongkong. Tiap tahunnya, sekolah ini kerap menjadi langganan banjir dan   mengganggu aktivitas belajar mengajar. NTBTerkini.id, Lotim– SDN 1 Pemongkong di Dusun Serumbung, Desa Pemongkong, Kecamatan Jerowaru, Lombok Timur (Lotim), kembali terendam banjir. Peristiwa yang kembali terjadi, Rabu (21/01). Menurut salah seorang guru di sekolah tersebut, perlu adanya tata kelola dan...

Baznas Lotim Salurkan Insentif 1.434 Guru PAUD dan TK

FOTO: Penyerahan Insentif oleh Baznas Lombok Timur (Lotim) ke para guru PAUD, dan TK di Kantor Bupati Lotim, Rabu (21/01). NTBTerkini.id, Lotim– Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Lombok Timur (Lotim) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan usia dini, dengan menyalurkan bantuan insentif kepada 1.434 guru PAUD, Kelompok Bermain (KB), dan Taman Kanak-kanak (TK). Penyaluran...

Guru dan Kepsek di Praya Timur Purna Tugas

FOTO: Acara pelepasan para Guru dan Kepsek di Praya Timur, Lombok Tengah (Loteng), Selasa (20/01). NTBTerkini.id, Loteng– Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) bersama Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kecamatan Praya Timur, Lombok Tengah (Loteng), melepas purna tugas bagi sejumlah tenaga pendidik dan pengawas sekolah, Selasa (20/01). Momentum pelepasan yang berlangsung khidmat ini sebagai bentuk apresiasi...

Pohon Tumbang, Jalur Wisata Suela-Sembalun Lumpuh

FOTO: Sebuah pohon berukuran besar tumbang dan melumpuhkan akses jalur wisata Suela-Sembalun, Lombok Timur (Lotim), Selasa (20/1/2025). NTBTerkini.id, Lotim– Angin kencang menyebabkan sebuah pohon berukuran besar tumbang dan melumpuhkan akses jalur wisata Suela-Sembalun, Lombok Timur (Lotim), Selasa (20/1/2025). Tidak hanya itu. Satu unit rumah dan pagar RSUD Selaparang Lotim juga mengalami kerusakan disebabkan tertimpan pohon...

Sidak di Dua OPD, Bupati Lotim Temukan Alat Berat Rusak dan Mangkrak

FOTO: Bupati Lombok Timur (Lotim), H. Haerul Warisin, tengah melaksanakan inpeksi mendadak (Sidak) di Dinas Damkarmat dan Dinas PUPR, Selasa (20/01). NTBTerkini.id, Lotim– Bupati Lombok Timur (Lotim), H. Haerul Warisin, melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Kantor Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat), serta UPT Peralatan dan Laboratorium Dinas PUPR Lotim, Selasa (20/01). Sidak ini membuka...

Must Read

©2025- All Right Reserved. Designed and Developed by ntbterkini.id