Latest Posts

BEM Nusantara NTB Gedor Kejati, Desak Tuntaskan Kasus Dana Siluman Pokir DPRD

Mataram (ntbterkini.id) – Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam BEM NTB desak Kejati untuk segera menuntaskan kasus dugaan korupsi dana pokir DPRD NTB. Mereka menilai penanganan kasus tersebut lamban dan tidak transparan, meski sudah lama dilaporkan. Aksi ini digelar di depan Kejaksaan Tinggi (Kejati) NTB, Kamis (25/9/2025). Aksi tersebut bertujuan untuk mendesak Kejati NTB segera menuntaskan kasus...
Read more
Pesanan Hotel MotoGP Mandalika 2025

Klaim 70 Persen Tingkat Pesanan Kamar Hotel di MotoGP 2025 Tak Sesuai Fakta

Mataram (ntbterkini.id) – Isu tentang Hotel MotoGP Mandalika 2025 kembali mencuat jelang event internasional di Sirkuit Pertamina Mandalika awal Oktober mendatang. Ketua Perhimpunan Hotel Melati, Guru Mangku Gede Wenten, mengkritisi adanya klaim tingkat pemesanan kamar hotel jelang event internasional MottoGP 2025 di Sirkuit Pertamina Mandalika awal bulan Oktober mendatang mencapai 70 persen. Klaim 70 Persen...
Read more
1 28 29 30

Trending News

Editor's Picks

Ratusan Siswa SMPN 5 Mataram Berpartisipasi Memilih Ketua OSIS

FOTO: Ratusan siswa dan siswa SMPN 5 Mataram tampak antusias berpartisipasi dalam pemilihan ketua OSIS, Kamis (22/01). NTBTerkini.id, Mataram– SMPN 5 Mataram menggelar pesta demokrasi tingkat sekolah melalui pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS periode 2025/2026. Sebanyak 998 siswa dari kelas 7 hingga kelas 9 berpartisipasi memberikan hak suaranya dalam pemungutan suara yang berlangsung khidmat...

Jasad Korban Arus Sungai Melau Ditemukan di Pantai Gading

FOTO: Proses evakuasi jasad Pawan (69), korban yang terseret arus Sungai Melau, Kamis (22/01). NTBTerkini.id, Mataram-Operasi pencarian terhadap Pawan (69), warga Dusun Mapasan, Desa Serage, Kecamatan Praya Barat Daya, Lombok Tengah (Loteng), yang dilaporkan hilang terseret arus Sungai Melau ditutup. Hal ini pasca jasad korban ditemukan di tepi Pantai Gading, Kelurahan Jempong Baru, Kecamatan Sekarbela,...

SMKN 1 Praya Loteng Bidik Hotel Mewah di Malaysia

FOTO: Kepala SMKN 1 Praya, Kasman. NTBTerkini.id, Loteng– SMKN 1 Praya, Lombok Tengah (Loteng), terus memperkuat daya saing lulusannya di kancah global. Salah satu langkah strategis yang konsisten dijalankan adalah pengiriman siswa untuk program magang internasional ke Malaysia di sektor perhotelan, manufaktur, hingga layanan pelanggan. Program ini dinilai sukses memberikan pengalaman kerja nyata bagi siswa...

SMKN 1 Praya Tengah gelar Pembekalan 193 Siswa PKL

FOTO: Para siswa SMKN 1 Praya Tengah, Lombok Tengah (Loteng), mengikuti kegiatan pembekalan sebelum terjun praktik Kerja Lapangan (PKL), Rabu (21/01). NTBTerkini.id, Loteng– SMKN 1 Praya Tengah, Lombok Tengah (Loteng) mulai mematangkan persiapan ratusan siswanya sebelum diterjunkan ke dunia industri. Sebanyak 193 siswa dari berbagai jurusan mengikuti kegiatan Pembekalan Praktik Kerja Lapangan (PKL), Rabu (21/01)....

SDN 1 Pemongkong Langganan Banjir

FOTO: Beginilah kondisi SDN 1 Pemongkong. Tiap tahunnya, sekolah ini kerap menjadi langganan banjir dan   mengganggu aktivitas belajar mengajar. NTBTerkini.id, Lotim– SDN 1 Pemongkong di Dusun Serumbung, Desa Pemongkong, Kecamatan Jerowaru, Lombok Timur (Lotim), kembali terendam banjir. Peristiwa yang kembali terjadi, Rabu (21/01). Menurut salah seorang guru di sekolah tersebut, perlu adanya tata kelola dan...

Must Read

©2025- All Right Reserved. Designed and Developed by ntbterkini.id