Miris, Banyak Pelatih Liga 4 Seri Provinsi NTB Tak Penuhi Syarat Sesuai Regulasi
FOTO: Ketua Assosasi Pelatih Sepakbola Seluruh Indonesia (APSSI) NTB, Coach Sayid Fuad Rizal Heyder, menyoroti masih banyaknya pelatih Liga 4 Seri tidak memenuhi syarat yang salah satunya terkait lisensi sebagai pelatih, Senin (12/01). Mataram-Perhelatan Liga 4 seri Provinsi NTB Rayon Pulau Lombok telah bergulir 10 Januari dan Rayon Pulau Sumbawa akan berlangsung 14 Januari mendatang....
Read more
