Jadi Tersangka Kasus Korupsi Lahan MXGP Samota, eks Kepala BPN Sumbawa Ditahan Kejaksaan
Eks Kepala Kantor BPN Sumbawa yang saat ini tengah menjabat Kepala Kantor BPN Lombok Tengah (Loteng) ditetapkan sebagai tersangka Kasus Korupsi Lahan MXGP Samota, Kamis (08/01). Loteng – Penyidik Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi (Kejati) NTB, resmi menahan dua orang tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan lahan motocross atau MXGP di Kawasan Samota, Kabupaten...
Read more
