Etika Politik Anggota DPR RI Mahdalena Disentil Usai Pidanakan Timsesnya
Anggota DPR RI, Mahdalena. NTBTerkini.id, Bima- Sorotan tajam mengarah pada anggota DPR RI dari Dapil Pulau Sumbawa/NTB I, Mahdalena, setelah muncul dugaan bahwa dirinya mempidanakan rakyat dan mantan tim pemenangannya. Akademisi menilai tindakan tersebut bukan hanya mencederai etika politik, tetapi juga dapat merusak marwah DPR RI sebagai lembaga perwakilan rakyat. Mahdalena, Legislator Senayan yang meraih...
Read more
