Langkah Cerdas SMKN 1 Batukliang Utara Hadapi Kendala TKA
Tes Kemampuan Akademik (TKA) di SMKN 1 Batukliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah (Loteng), Kamis (06/11/2025). Loteng (ntbterkini.id)- Tes Kemampuan Akademik (TKA) memantik antusiasme siswa kelas XII SMKN 1 Batukliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah (Loteng). Hal ini terbukti dari total 54 siswa kelas XII, sekitar 46 siswa terdaftar mengikuti TKA. “Alhamdulillah, 46 siswa kami mengikuti TKA....
Read more
